DKV ITERA
  • Profile
    • Vision and Mission
    • History
    • Organisation
    • Accreditations
    • Awards
    • Lecturer
  • Academics
    • RAK
    • Calendar Academics
    • Curriculum
    • Graduates Profile
  • Portofolio
    • Desain Grafis
    • Branding
    • Videografi
  • Research
    • Kelompok Keahlian
    • Publication
  • Activities
    • Muwaghei
    • CSVCS
    • Alumni
    • Komunitas
      • Dekavilm
      • Luminens
      • Graphia
      • Rextor
  • Events
    • Seputar AKAP 2022
  • Administration
    • Lecturer
      • Form LPPM
      • Data Dosen DKV
    • Student
      • Surat Keterangan Plagiarisme
      • Layanan Kerja Praktik
      • Surat Penghapusan Nilai Mata Kuliah
      • Form Menyerahkan Tugas Akhir ke Prodi
      • Form Cuti Studi Mahasiswa
      • Surat Keterangan Mahasiswa Aktif
      • Monitoring Berkas Pengajuan Mahasiswa
      • Surat Perubahan Nilai
      • ALUR PENDAFTARAN MILAH MILEH PERIODE 2024/2025
      • Surat Keterangan 144 SKS
      • Surat Penelitian Tugas Akhir
      • Form Perizinan MBKM (Update 2023)
      • Form Panduan MBKM FTIK 2024
      • Panduan MBKM ITERA (Update 2023)
  • Services
    • Layanan Kesehatan
    • Layanan Kesehatan Mental
    • Layanan Beasiswa
October 19, 2025 by admin

Tim Dosen DKV ITERA Serahkan Peta Wisata Pulau Pahawang sebagai Media Informasi Edukatif

Tim Dosen DKV ITERA Serahkan Peta Wisata Pulau Pahawang sebagai Media Informasi Edukatif
October 19, 2025 by admin

DKV NEWS – Tim dosen Institut Teknologi Sumatera (ITERA) melaksanakan kegiatan pengabdian kepada masyarakat dengan menyerahkan peta wisata Pulau Pahawang kepada Perangkat Dusun II Penggetahan, Desa Pulau Pahawang, Kecamatan Marga Punduh, Kabupaten Pesawaran. Peta wisata tersebut disusun sebagai media informasi dan edukasi yang mendukung pengembangan pariwisata berkelanjutan di kawasan Pulau Pahawang.

Kegiatan ini merupakan bagian dari program pengabdian kepada masyarakat yang diketuai oleh Rahmatullah Harianja, ST.Par., MM.Par., dengan anggota tim dosen dari Program Studi Desain Komunikasi Visual (DKV) ITERA, yaitu Candra Prayogi, M.Ds., Maria Veronika BR Halawa, M.Sn., Susi Susyanti, M.Ds., Reza Pustika, M.Pd., dan Muhammad Hajid An Nur, M.Ds. Dalam kegiatan tersebut, perwakilan tim dosen menyerahkan peta wisata dan booklet informasi secara simbolis kepada Kepala Dusun Penggetahan, Suebi.

Rahmatullah Harianja menjelaskan bahwa peta wisata yang dikembangkan tidak hanya berfungsi sebagai panduan wisata, tetapi juga sebagai sarana edukatif yang mengajak masyarakat dan wisatawan untuk turut menjaga kelestarian lingkungan.

“Peta ini memuat informasi mengenai lokasi wisata unggulan, jalur transportasi, fasilitas umum, serta pesan-pesan konservasi yang diharapkan dapat meningkatkan kesadaran lingkungan bagi para pengunjung,” ujar Rahmatullah.

Melalui kegiatan ini, ITERA menunjukkan komitmennya untuk berperan aktif dalam pengembangan potensi pariwisata daerah, khususnya di Pulau Pahawang yang dikenal sebagai salah satu destinasi unggulan Provinsi Lampung. Tim berharap peta wisata tersebut dapat membantu masyarakat lokal dalam mempromosikan potensi wisata secara lebih terarah, informatif, dan berkelanjutan. Program ini menjadi bukti nyata peran perguruan tinggi dalam mendorong pembangunan daerah melalui kolaborasi antara pendidikan, desain, dan pemberdayaan masyarakat menuju sektor pariwisata yang ramah lingkungan dan berdaya saing.

(Rilis: Humas DKV ITERA)

Previous articleTanah Lado Festival 2025: Ketika Dokumenter Jadi Ruang Kreativitas Anak LampungNext article Tim PKM DKV ITERA Kenalkan Komik Edukasi “Sahabat Gajah” di SMP Al Kautsar Bandar Lampung

Leave a Reply Cancel reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

PROGRAM STUDI DESAIN KOMUNIKASI VISUAL ITERA

Program Studi Desain Komunikasi Visual Institut Teknologi Sumatera (DKV ITERA) merupakan bidang keilmuan yang terbangun oleh kerangka keilmuan secara multi-disiplin yang bermula dari ranah seni rupa dan desain

Recent Posts

Prodi DKV ITERA Ikut Meriahkan Dies Natalis ke-2 FTIK ITERANovember 13, 2025
Dosen Itera Angkat Cerita Rakyat Lampung ke Animasi 3D untuk Lestarikan Budaya LokalNovember 6, 2025
Unveiling Graphic Design: Kolaborasi DKV ITERA x BARA Creative Studio Hadirkan Sesi Inspiratif Seputar Dunia Desain GrafisNovember 6, 2025

Categories

  • Lifestyle
  • News
  • People
  • Post
  • Uncategorized
  • WordPress

Meta

  • Log in
  • Entries feed
  • Comments feed
  • WordPress.org

Tags

Info Popular WordPress

Program Studi Desain Komunikasi Visual ITERA

DKV mempelajari berbagai ilmu desain dan komunikasi visual mulai dari dasar kesenirupaan dan desain, gambar, nirmana, tipografi, fotografi, videografi, motion graphic dan animasi.

Contact

Jl. Terusan Ryacudu, Way Huwi, Kec. Jati Agung, Kabupaten Lampung Selatan, Lampung 35365
Gedung Labtek 2 Itera
+33 (0) 101 0000
+33 (0) 102 0000
Mon. - Fri. 8AM - 6PM

Recent Posts

Prodi DKV ITERA Ikut Meriahkan Dies Natalis ke-2 FTIK ITERANovember 13, 2025
Dosen Itera Angkat Cerita Rakyat Lampung ke Animasi 3D untuk Lestarikan Budaya LokalNovember 6, 2025
Unveiling Graphic Design: Kolaborasi DKV ITERA x BARA Creative Studio Hadirkan Sesi Inspiratif Seputar Dunia Desain GrafisNovember 6, 2025
dkv.itera.ac.id

About This Sidebar

You can quickly hide this sidebar by removing widgets from the Hidden Sidebar Settings.

Recent Posts

Prodi DKV ITERA Ikut Meriahkan Dies Natalis ke-2 FTIK ITERANovember 13, 2025
Dosen Itera Angkat Cerita Rakyat Lampung ke Animasi 3D untuk Lestarikan Budaya LokalNovember 6, 2025
Unveiling Graphic Design: Kolaborasi DKV ITERA x BARA Creative Studio Hadirkan Sesi Inspiratif Seputar Dunia Desain GrafisNovember 6, 2025

Categories

  • Lifestyle
  • News
  • People
  • Post
  • Uncategorized
  • WordPress

Meta

  • Log in
  • Entries feed
  • Comments feed
  • WordPress.org